Selasa, 29 September 2015

Entah .......... Cerita cinta ini akan berakhir seperti apa???aku tak mengerti....
Ilusi apa yang sedang menyelimuti hati ini
lampion-lampion yang meredup itu... seakan mulai kembali terang!
Aku tlah melukai hati banyak orang
aku sadar aku salah, tapi bagai mana lagi ... hati tak mengizinkan untuk berbagi
            "Itulah cinta bagai lampion .Disaat terang semua indah, tapi bila redup semua terasa hampa."

Tapi akankah semua itu salahku????
mengapa jalan yang slalu ku ambil selalu saja salah ???
Seberkas masa lalu itu kini mulai menampak! aku tak sanggup jika harus terluka lagi...
Terduduk sudah aku merenungi kisah hidup yang tiada berakhir bahagia
Sepertinya aku tlah menyerah pada hidup.............!!!

Jika kau mendengar bisikan hati ini...maka dengarkanlah... aku terluka lagi!
Jika kau melihat kedua mata ini ...maka lihatlah ...aku terluka lagi!
Jika kau merasakan detak jantung ini...makarasakanlah...aku terluka lagi!
Belum puaskah kau melukai hatiku lagi???

Tidak ada komentar:

Posting Komentar